"Kami menyampaikan apresiasi atas kepedulian, pemikiran, dan dukungan yang diberikan dalam rangka penyusunan dokumen ini.
Sinergi ini menjadi wujud nyata tanggung jawab bersama dalam merancang masa depan pembangunan Kabupaten Karo yang lebih baik," ujar Bupati Karo.
Baca Juga:
Kisah Mencekam di Depan Polsek: Wanita Dikeroyok, Polisi Malah Merekam
"Nota kesepakatan ini merupakan simbol komitmen bersama untuk mewujudkan pembangunan yang selaras dengan harapan masyarakat di Kabupaten Karo.
Ini bukan sekedar formalitas administratif, tetapi mencerminkan semangat kolaboratif antara eksekutif dan legislatif dalam menyusun arah pembangunan daerah secara terarah, inklusif, dan berkelanjutan,"jelasnya.
[Redaktur : Hadi Kurniawan]