Ditempat yang sama, Bupati Karo Antonius Ginting mengatakan, Program TMMD harus kita sukseskan bersama, dengan adanya kerjasama dan gotong-royong dari semua unsur yang terlibat, seperti TNI-POLRI, Pemerintah Kabupaten Karo maupun masyarakat. Oleh karena itu, saya menghimbau agar TNI Polri, Pemerintah desa dan masyarakat Barusjahe dapat saling bahu membahu untuk mensukseskan Program TMMD ini," ucap Bupati Karo Antonius Ginting.
Pembukaan TMMD ke 125 di wilayah Kodim 0205/TK tersebut dihadiri Bupati Karo, Kapolres Tanah Karo AKBP Eko Yulianto, Dandim 0205/TK Letkol Inf Ahmad Afriyan Rangkuti, Kajari Karo Darwis Burhansyah SH.MH, Kadis PU, Kadis Pertanian dan tamu undangan lainnya.
Baca Juga:
Gaji Rp39 Juta Tak Sebanding, Eks Marinir RI Mohon Ampun Lantaran Gabung Perang Rusia
[ Redaktur Hadi Kurniawan]